Tag: Bulan Kebangsaan
DENPASAR, NusaBali - Ribuan siswa Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) se-Kota Denpasar tumpah ruah mengikuti Gebyar Merah Putih yang digelar Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Indonesia (IGTKI) - PGRI bekerjasama dengan Bunda PAUD Kota Denpasar di Kawasan Lapangan I Gusti Ngurah Made Agung, Denpasar, Sabtu (10/8).
SINGARAJA, NusaBali - Semarak perayaan HUT ke-79 Kemerdekaan RI diawali dengan lomba gerak jalan 8 Kilometer jenjang SD, Selasa (6/8).
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kebudayaan Provinsi Bali merayakan HUT ke–79 RI dan Hari Jadi ke–66 Provinsi Bali kdengan menggratiskan tiket masuk ke tiga museum yang dikelolanya.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya membuka Bhakti Sosial Ngrombo ke-44 bertempat di Lapangan Utama Puputan Margarana, Niti Mandala, Denpasar, Jumat (2/8), dengan pemukulan tambur.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali memulai rangkaian bulan kebangsaan dengan kegiatan hiburan salah satunya lomba panjat pinang.
DENPASAR, NusaBali - Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Bali akan menyelenggarakan Bulan Kebangsaan sepanjang Agustus mendatang.
Topik Pilihan
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)